Perbandingan Infinix SMART 9 HD dan itel A80, HP Baru yang Meramaikan Pasar Entry-Level

Infinix SMART 9 HD dan itel A80 , ponsel terbaru di segmen entry-level dengan harga sekitar 1 jutaan.--sumeks.co
SUMEKS.CO - Dua smartphone baru meramaikan pasar entry-level, yang persaingannya semakin ketat.
Pertama ada Infinix SMART 9 HD yang dibanderol dengan harga Rp1 jutaan dan itel A80 dengan harga sama.
Infini SMART 9 HD menghadirkan spesifikasi yang menarik, termasuk fitur Dynamic Bar yang memungkinkan tampilan notifikasi lebih interaktif.
Sementara itel A80 menawarkan refresh rate 120Hz dan penyimpanan 128GB.
BACA JUGA:Vivo Y55T Hadir di Indonesia, Ponsel Kelas Menengah dengan Kamera 50 MP dan Performa Tangguh!
Ponsel itel A80 yang menjadi pendatang baru di pasar entry-level tanah air.--sumeks.co
Dengan menghadirkan fitur unggulan masing-masing, mana yang lebih layak di beli antara Infinix SMART 9 HD dan itel A80?
Memori
Infinix SMART 9 HD dibekali RAM 3GB dan memori internal 64GB, namun mendukung slot micro SD hingga 256GB serta memiliki fitur Extended RAM.
BACA JUGA:Poco F7 Pro, Ponsel Gaming dengan Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisian Daya Super Cepat 90W
BACA JUGA:Ulasan ASUS ROG Phone 9 Pro Edition: Ponsel Gaming Premium Seharga Rp 21 Juta, Apakah Layak Dibeli?
itel A80 menghadirkan ruang penyimpanan yang lebih luas dengan RAM 4GB LPDDR4x dan memori internal 128GB.
HP ini mendukung Extended RAM hingga 4GB sehingga total RAM bisa mencapai 8GB.
Penyimpanan internal juga masih dapat diperluas hingga 2TB dengan memanfaatkan micro SD.
Chipset
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: