Imbas Kontroversi Honor Gus Miftah, Warganet Kulik Honor 3 Pendakwah Ternama Ini
Imbas Kontroversi Honor Gus Miftah, Warganet Kulik Honor 3 Pendakwah Ternama Ini--
Berkat ciri khas ini, popularitasnya sebagai dai kondang di Tanah Air tidak perlu diragukan.
Ia pernah rutin mengisi ceramah dalam sebuah program televisi yang tayang setiap hari.
Gaya ceramahnya yang menggabungkan pesan Islami dengan unsur komedi membuat banyak orang tetap antusias mendengarkan.
Pesan-pesan yang disampaikan Ustaz Maulana diterima dengan penuh kebahagiaan oleh para pendengarnya.
Adapun untuk setiap penampilan di acara televisi, Ustaz Maulana dikabarkan menerima honor sebesar Rp25 juta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: