Smartphone Mid-Range Realme GT5 Tawarkan Spesifikasi Tangguh dengan Harga Terjangkau
Spesifikasi dan Harga Realme GT5--
SUMEKS.CO - Realme GT5 merupakan smartphone mid-range yang hadir dengan spesifikasi tangguh dengan harga yang terjangkau.
Realme GT5 resmi meluncur pada Agustus 2023, smartphone ini memyasar di segmen smartphone kelas menengah atau mid-range.
BACA JUGA:Monitor Xiaomi Mi Display 1C: Monitor Gaming Tawarkan Visual Jernih dengan Layar Full HD
BACA JUGA:Awas! Selain Lemot, Inilah Dempak Tidak Menghapus Aplikasi Bloatware Pada HP Xiaomi
Realme GT5 hadir dengan Layar AMOLED 6.74 inci dengan resolusi 1240 x 2772 piksel dan refresh rate 144 Hz.
Layar smartphone ini memiliki tingkat kecerahan layar maksimal hingga 1400 nits, sehingga tetap jernih walau di bawah sinar matahari.
Untuk ukuran bodi, Realme GT5 memiliki ukuran 163.1 x 75.4 x 8.9 mm dan bobot 205 gram, dengan desain bodi bermaterial metal dan kaca yang kokoh dan premium.
Untuk dapur pacu, Realme GT5 ditenagai chipset Snapdragon 8 Gen 2 dari Qualcomm dengan dukungan RAM hingga 16 GB.
BACA JUGA:Rekomendasi HP dengan Kamera Memukau: Samsung Galaxy S23 Bawa Sensor Utama Raksasa Hingga 200 MP
BACA JUGA:Infinix Hot 50 5G: Bawa Tampilan Desain Elegan dan Layar Berkualitas dengan Refresh Rate 120 Hz
Untuk penyimpanan internalnya memiliki kapasitas 256 GB hingga 512 GB.
Di sektor kamera, Realme GT5 dibekali dengan tiga kamera utama dengan resolusi 50 MP, kamera ultrawide 8 MP, dan kamera makro 2 MP.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: