Cetak Rekor Penonton Terbanyak, FIFA Harus Loloskan Timnas Indonesia ke Final Piala Dunia

Cetak Rekor Penonton Terbanyak, FIFA Harus Loloskan Timnas Indonesia ke Final Piala Dunia

Timnas Indonesia diurutan pertama dengan jumlah penonton terbanyak di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia zona Asia --Dok: SUMEKS.CO

Kuwait berhasil menahan imbang Irak 0-0 sejumlah penonton dihadiri 58.000 orang.

5. Jepang

Jumlah penonton terbanyak kelima dipegang Jepang saat melumat China dengan skor 7-0 di Saitama Stadium.

Penonton yang memadati Saitama Stadium berjumlah 52.398 orang.

BACA JUGA:Kampungan! Begitu Takutnya dengan King Indo, Suporter Timnas Bahrain akan Ulangi Bermain 'Drama'

BACA JUGA:LEMES, Sriwijaya FC Hanya Mampu Bermain Imbang 1-1 Menjamu PSKC Cimahi

6. China 

Selanjutnya jumlah penonton terbanyak dipegang China saat menghadapi Arab Saudi.

Meski China menorehkan kekalahan 2-1 atas Arab Saudi jumlah penonton saat itu berjumlah 48.628 orang.

7. Arab Saudi 

Diurut ketujuh ada Arab Saudi saat menjamu Timnas Indonesia di laga perdana Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia zona Asia.

BACA JUGA:Kapten Timnas Saudi Jatuh Dari Lantai 2 Balkon Rumahnya, Netizen Ucap Doa Cepat Sembuh Di Pertemuan Kedua

BACA JUGA:Kasum TNI Bangga Prajurit TNI Ini yang Sabet Hat-trick Medali Emas di PON

Bermain di King Abdullah Sports City jumlah penonton pertandingan berjumlah 42.385 orang, skor akhir 1-1.

8. Qatar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: