Samsung Galaxy Tab S9 Ultra, Layar Super Lebar dengan Refresh Rate 120 Hz yang Lancar dan Responsif

Samsung Galaxy Tab S9 Ultra, Layar Super Lebar dengan Refresh Rate 120 Hz yang Lancar dan Responsif

spesifikasi tablet Samsung Galaxy Tab S9 Ultra--

SUMEKS.CO - Spesifikasi Samsung Galaxy Tab S9 Ultra yang memiliki layar super lebar dengan refresh rate 120 Hz sehingga tampilannya lancar dan responsif.

Samsung Galaxy Tab S9 Ultra mengusung layar berukuran 14.6" Dynamic AMOLED 2X dengan resolusi 1848x2960 piksel.

Samsung Galaxy Tab S9 Ultra dilengkapi dengan layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 14,6 inci yang bahkan lebih luas daripada mayoritas laptop 14 inci.

Resolusi layarnya adalah QHD+ yang memberikan visualisasi yang lebih maksimal, memiliki refresh rate adaptif 120Hz yang membuat tampilan lebih lancar dan responsif.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A15 5G, Dibekali Tiga Kamera Belakang untuk Hasilkan Foto dan Video Berkualitas

BACA JUGA:Samsung Galaxy A15 5G, HP yang Mendapatkan Upgrade Signifikan dengan Desain Mewah dan Minimalis

Aspek rasio 16:10 memberikan visualisasi yang lebih maksimal dan sudah mendapat sertifikasi HDR10+, yang berarti dapat menampilkan warna dengan kualitas tinggi dan kontras yang dinamis.

Dengan sertifikasi Widevine L1, tablet ini bisa memutar film dari Netflix, Amazon Prime, dan Disney+ pada resolusi Full HD+.

Samsung Galaxy Tab S9 Ultra ditenagai Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2, chipset ini menampilkan performa yang gesit berkat peningkatan clockspeed pada CPU dan GPU-nya.

Hal ini menjadikannya sangat responsif saat digunakan untuk menjalankan berbagai aplikasi dan game berat.

Dengan chipset ini, pengguna dapat menikmati pengalaman yang memuaskan dan lancar tanpa hambatan saat menggunakan tablet ini.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A11 Tawarkan Performa Tangguh Dilengkapi Triple Kamera Berkualitas, Cek Keunggulan yang Mumpuni

BACA JUGA:Samsung Galaxy M51 Tawarkan Performa Tangguh Ditenagai Chipset Snapdragon 730G dan Layar Super AMOLED Plus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: