Yuk Cek Keunggulan dan Kekurangan Realme V3 5G, Sepadankah dengan Harga yang Ditawarkan?

Yuk Cek Keunggulan dan Kekurangan Realme V3 5G, Sepadankah dengan Harga yang Ditawarkan?

keunggulan dan kekurangan Realme V3 5G--

SUMEKS.CO - Keunggulan dan kekurangan smartphone android Realme V3 5G yang perlu diketahui sehingga dapat mempertimbangkan dengan harga yang ditawarkan.

Realme V3 5G yang sudah dirilis sejak September 2020 ini didesain memiliki berat dan ketebalan 189.5g, 8.6mm.

Realme V3 5G menjalankan sistem operasi Android 10, Realme UI dengan kapasitas penyimpanan 64GB/128GB, RAM 6GB/8GB.

Realme V3 5G mengusung layar berjenis IPS LCD ukuran 6.5 inches, 720 x 1600 pixels, 20:9 ratio (~270 ppi density).

BACA JUGA:Layar Super AMOLED, Realme 8 Pro Tampil dengan Visual Lebih Hidup, Performa Dijamin Makin Kencang!

BACA JUGA:Realme 12 Pro Plus 5G, Kameranya Tawarkan Fitur Menarik untuk Hasilkan Gambar yang Tajam dan Jernih

Realme V3 5G menggunakan chipset Mediatek Dimensity 720 (7 nm), Octa-core (2x2.0 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55), dan GPU Mali-G57 MC3.

Kamera utama Realme V3 5G ialah Triple 13 MP, f/2.2, 26mm (wide), PDAF; 2 MP, f/2.4, (macro); 2 MP, f/2.4, (depth) dan kamera selfie 8 MP, f/2.0, 26mm (wide).

Realme V3 5G menggunakan baerai berkapasitas 5000 mAh, non-removable,  dan didukung 18W wired charging.

Realme V3 5G memiliki performa yang cukup baik untuk penggunaan sehari-hari karena ditenagai oleh chipset Mediatek Dimensity 720.

Ini adalah chipset 7nm yang cukup efisien dan kuat, yang dapat menangani berbagai aplikasi dan tugas dengan mudah.

BACA JUGA:Perbandingan Realme GT 6T vs Realme GT Neo 6: Mana yang Lebih Unggul?

BACA JUGA:Spesifikasi Realme GT 6T: Smartphone Performa Handal Berkat Chipset Snapdragon 7+ Gen 3 dan Fitur Canggih!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: