Mengupas Keunggulan Layar AMOLED OPPO Reno 7 5G dengan Performa Fotografi Unggul

Mengupas Keunggulan Layar AMOLED OPPO Reno 7 5G dengan Performa Fotografi Unggul

Oppo Reno 7 5G menawarkan layar yang menggugah dengan kualitas terang dan tajam berkat panel Rigid LTPS AMOLED serta keunggulan fotografi yang memukau.--

SUMEKS.COOppo Reno 7 5G menawarkan layar yang menggugah dengan kualitas terang dan tajam berkat panel Rigid LTPS AMOLED serta keunggulan fotografi yang memukau.

Oppo Reno 7 5G memiliki ukuran layar 6,43 inci dengan resolusi Full HD+ (1080 x 2400 piksel).

 

Dengan dukungan HDR10+, layar pada ponsel Oppo Reno 7 5G ini dapat memberikan tampilan konten dengan rentang dinamis yang lebih tinggi. 

Selain itu, refresh rate 90 Hz membuat pergerakan layar lebih mulus. Layar Oppo Reno 7 5G juga dilapisi dengan Corning Gorilla Glass 5 untuk melindungi dari goresan dan benturan.

BACA JUGA:Spesifikasi OPPO A97, Usung Layar AMOLED Beresolusi Tinggi dalam Balutan Desain Elegan

BACA JUGA:Update Harga Terbaru OPPO A18 Tahun 2024, Ponsel Pintar dengan Kombinasi Elegan dan Fitur Menarik

Oppo Reno 7 5G dilengkapi dengan tiga kamera belakang yang menawarkan berbagai kemampuan dalam bidang fotografi.

Oppo Reno 7 5G dilengkapi dengan kamera utama (Wide) yang beresolusi 64 MP dengan aperture f/1.7 dan FOV 80,5 derajat, kamera ini memungkinkan para pengguna untuk mengambil foto dengan detail tinggi.

Selain itu, Oppo Reno 7 5G juga telah dilengkapi dengan fitur kamera Ultrawide, Resolusi 8 MP dengan aperture f/2.2 dan FOV 118,9 derajat, sehingga cocok untuk memotret pemandangan luas atau grup orang.

Serta Lensa Makro, resolusi 2 MP yang mampu membuat para pengguna dapat mengambil foto close-up dengan detail yang tajam.

BACA JUGA:Update Harga dan Spesifikasi OPPO Reno 7, Penyimpanan Super Besar dan Performa Baterai Tahan Lama

BACA JUGA:OPPO A38 Punya Gaya dan Performa Terjangkau! Harga Cuma Rp1 Jutaan, Simak Spesifikasinya

Oppo Reno 7 5G juga telah memiliki kemampuan untuk meniru hasil potret yang biasanya hanya bisa didapatkan melalui kamera DSLR kelas atas dengan lensa bukaan diafragma besar. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: