Rekomendasi Smartphone Realme dengan Kualitas Kamera Terbaik, Kualitas Gambar Nomor 1 dan Fitur Keren

Rekomendasi Smartphone Realme dengan Kualitas Kamera Terbaik, Kualitas Gambar Nomor 1 dan Fitur Keren

rekomendasi smarthphone realme yang memiliki kualitas terbaik--

5. Realme GT Neo 3

HP ini memiliki kamera utama 50 MP yang membawa sensor Sony IMX766 dan teknologi OIS.

BACA JUGA:Smartphone Realme Narzo 70x 5G Rilis 24 April 2024, Performa Joss, Harga Bersahabat2!

BACA JUGA:Realme 10 Pro, Didukung Kamera 108 MP dan Fitur AI Cocok untuk yang Aktif dan Kreatif

Kamera utamanya terdiri dari Triple 50 MP, f/1.9, 24mm (wide), 1/1.56", 1.0µm, PDAF, OIS 8 MP, f/2.3, 15mm, 120˚ (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm 2 MP, f/2.4, (macro).

Sementara itu, kamera depan untuk selfie berukuran 16 MP, f/2.5, 26mm (wide), 1/3.09", 1.0µm.

Berkat dukungan All Pixel Omni-directional PDAF, membuat sensor canggihnya bisa menangkap salah satu dari 50 juta lebih pikselnya.

Ponsel ini dilengkapi dengan Dimensity 8100 5G Processor dan memiliki penyimpanan besar hingga 12GB + 512GB.

BACA JUGA:Keunggulan Realme Narzo 70 Pro 5G dan Infinix Note 40 Pro, Mana yang Hebat?

BACA JUGA:Bukan Indonesia, Smartphone Terbaru Realme P1 dan P1 Pro Ternyata Duluan Rilis Negara Terpadat di Dunia

Layarnya AMOLED, 1B colors, 120Hz, HDR10+ dengan resolusi 1080 x 2412 pixels, 20:9 ratio (~394 ppi density) dan proteksi Corning Gorilla Glass 5.

Baterai Realme GT Neo 3 memiliki kapasitas baterai 5000mAh dengan pengisian daya 80W SuperDart Charge.

6. Realme X3 SuperZoom

Realme X3 SuperZoom sudah memiliki empat kamera yang terdiri dari, 64MP (wide), 8MP (periscope telephoto), 8MP (ultrawide), serta 2MP (macro) dan Dual In-display Selfie 32MP + 8MP.

BACA JUGA:Realme GT Neo6 SE Resmi Rilis di Indonesia, Harga Mulai Rp5 Jutaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: