Tanaman Hias Dinding: Mempercantik Interior Rumah dengan Keindahan Alami, Perawatan Simpel!

Tanaman Hias Dinding: Mempercantik Interior Rumah dengan Keindahan Alami, Perawatan Simpel!

ada beberapa rekomendasi tanaman hias dinding yang dapat di pertimbangkan untuk mempercantik interior rumah. --

BACA JUGA:Lili Paris: Tanaman Hias Indoor untuk Mempercantik Ruangan juga Pembersih Udara

BACA JUGA:Calathea Crocata: Tanaman Hias dengan Bunga Berwarna Api Abadi, Mempercantik Ruangan!

9. Staghorn Fern

Tanaman ini memiliki bentuk unik dan dapat tumbuh di papan kayu, menciptakan karya seni alami yang indah. Staghorn fern lebih suka tempat teduh (full shade) karena bisa terbakar di bawah sinar matahari langsung. Pastikan untuk membiarkannya mengering di antara penyiraman. 

10. Sansevieria (Lidah Mertua)

Tanaman ini tahan terhadap berbagai kondisi tumbuh. Sansevieria dapat bertahan hidup dalam kondisi minim cahaya dan bahkan bisa hidup dengan air yang sedikit. 

BACA JUGA:Sedum Morganianum: Tanaman Hias Gantung yang Cantik dan Mudah Dirawat

BACA JUGA:7 Rekomendasi Tanaman Herbal yang Dapat Tumbuh di Dalam Ruangan

11. Zamioculcas Zamiifolia (Zanzibar Gem)

Tanaman ini juga dikenal sebagai ZZ Plant. ZZ plant tahan terhadap cahaya minim dan cocok untuk ditempatkan di dalam ruangan. Tanaman ini memiliki daun tebal berwarna hijau tua yang berbentuk lonjong. 

Selain itu, ZZ plant bertahan meski dalam kelembapan rendah dan tidak membutuhkan banyak air. 

Ingatlah untuk memperhatikan kondisi cahaya dan kelembapan di dalam ruangan saat merawat tanaman hias dinding. Semoga pilihan tanaman di atas dapat mempercantik interior rumah. 

BACA JUGA:Mengenal Kaktus Tulang Ikan, Berdaun Unik Cocok untuk Tanaman Hias Gantung

BACA JUGA:Tidur Nyenyak dan Nyaman dengan 6 Tanaman Hias Penghilang Stres di Kamar Tidur

Untuk memilih tanaman yang sesuai dengan kondisi cahaya dan kelembaban di dalam rumah Anda. Semoga artikel ini membantu Anda dalam mempercantik interior rumah dengan tanaman hias dinding. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: