Keistimewaan Mawar Merah yang Jadi Primadona Disebutkan Dalam Al-Quran, Simak Khasiatnya Untuk Kecantikan
Keistimewaan bunga mawar merah dalam Al-Quran.--dok :sumeks.co
2. Obat Jerawat
Siapa yang tidak kesal jika memiliki wajah berjerawat dan tak kunjung sembuh? Ternyata bunga mawar menjadi solusi bagus untuk atasi jerawat.
Cara mengatasi masalah kulit berjerawat bisa dengan memanfaatkan air mawar untuk digunakan sebagai toner atau pembersih wajah.
Kegunaan air mawar sebagai obat jerawat sejatinya sudah sering dibahas dalam dunia kecantikan.
BACA JUGA:Masih Suka Tidur Setelah Sahur? Begini Pandangan Islam dan Bahayanya Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:ISLAM DAILY! Rutinitas Bangun Tidur yang Akan Merubah Hidupmu, Yakin Nggak Mau Coba?
Perlu diketahui jika kelopak bunga mawar memiliki sifat antibakteri yang dapat menyembuhkan jerawat dengan cepat.
Selain itu, terdapat etanol fenil atau senyawa antiseptik pada mawar mampu mencegah jerawat untuk tumbuh di kulit sehingga wajah menjadi mulus.
3. Menghambat Penuaan Dini
Beberapa penelitian mengungkap bahwa salah satu khasiat bunga mawar adalah menghambat penuaan dini.
BACA JUGA:Yakin Masih Mau Rayakan Valentine’s Day? Simak Dulu Sejarah Kelam Valentine dan Hukumnya dalam Islam
BACA JUGA:Awas Shalihah! Ini Karakter Cowok Red Flag Dalam Islam, Kalau Nemu yang Begini Mending Kabur Aja Ya
Dengan diambil airnya saja, bunga mawar dapat membantu untuk mengurangi garis halus atau kerutan di wajah.
Air mawar mengandung zat pelembab sekaligus antioksidan yang diketahui mampu menangkal radikal bebas yang merusak kulit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: