Gak Bikin Ribet dan Anti Busuk, Ini 4 Tips Menyimpan Bahan Makanan Tanpa Kulkas, Penyelamat Anak Kost!

 Gak Bikin Ribet dan Anti Busuk, Ini 4 Tips Menyimpan Bahan Makanan Tanpa Kulkas, Penyelamat Anak Kost!

Ilustrasi--net

Gak Bikin Ribet dan Anti Busuk, Ini 4 Tips Menyimpan Bahan Makanan Tanpa Kulkas, Penyelamat Anak Kost!

SUMEKS.CO - Terkadang anak kost kesulitan menyimpan bahan makanan karena tidak ada kulkas, alhasil banyak bahan makanan yang busuk.

Kebiasaan ini tentu lah tidak baik, selain mubazir banyak bahan makanan yang busuk bikin anak kost makin boros.

Padahal saat tanggal tua, sisa bahan makanan adalah penyelamat bagi anak kost, tapi karena tidak bisa menyimpan bahan makanan dengan baik malah tidak bisa digunakan saat genting.

BACA JUGA:Memasuki Musim Penghujan, Berikut Tips Berkendara Aman Ketika Hujan Agar Tatap Nyaman Selama di Perjalanan

Biasanya anak kost ini masih berstatus pelajar atau mahasiswa sehingga banyak keterbatasan, termasuk bahan makanan yang mudah busuk karena tidak punya kulkas di kostan.

Karena itulah untuk menghindari nya, dibutuhkan tips untuk menyimpan bahan makanan tanpa kulkas yang gak bikin ribet dan jadi penyelamat buat anak kost.

Lantas, bagaimana tips yang gak bikin ribet tapi bisa menyimpan bahan makanan tanpa kulkas buat anak kost?

Jangan khawatir, karena telah sumeks.co rangkum dari berbagai sumber, tips menyimpan bahan makanan biar gak busuk walau tanpa kulkas anti ribet cocok buat anak kost, cek penjelasan berikut ini ya:

BACA JUGA:5 Tips Mengetahui Orang Berbohong Menurut Psikologi, Nomor 1 Sering Dilakukan!

1. Jangan biarkan makanan instan terpapar sinar matahari

Tips pertama dalam menyimpan bahan makanan ialah jangan biarkan makanan instan terkena sinar matahari

Biasanya makanan yang instan akan aman ketika disimpan di suhu ruang alias tidak masuk kulkas, tetapi kualitas dari makanan instan ini bisa menurun apabila tidak disimpan dengan cara yang baik dan benar.

Biasakan untuk membaca label pada kemasan makanan instan sehingga bisa mengetahui cara penyimpanan makanan instan yang benar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: