Uda Tomi Gendong Jasad Korban Marapi Turun Pertama Kali, Netizen Mengaitkan Wujud Awan Erupsi Sangat Mirip

Uda Tomi Gendong Jasad Korban Marapi Turun Pertama Kali, Netizen Mengaitkan Wujud Awan Erupsi Sangat Mirip

Uda Tomi gendong jasad korban marapi turun pertama kali, netizen mengaitkan wujud awan erupsi sangat mirip. foto: dok/sumeks.co.--

PADANG, SUMEKS.CO -  Namanya Tomi, dia menggendong korban Marapi turun pertama kali, tanpa body bag ataupun tandu.

Uda (kakak, red) Tomi bersama 4 temannya naik keatas Marapi usai mengetahui adanya korban saat erupsi.

Belakangan netizen mengaitkan wujud awan hitam erupsi Marapi sangat mirip dengan sosok Uda Tomi, pemuda Batu Palano yang sedang mengendong korban.

Video diunggah akun @cctvlintastimursengeti1 sontak menuai tanggapan netizen, diantaranya:

BACA JUGA:16 Korban Meninggal Erupsi Gunung Marapi Teridentifikasi di RS Achmad Mochtar Sumatera Barat

“Awan yang bantuak manggendong urang tu BG Tomi kironyo,” komentar akun @Mahli. 

“Akhirnya terjawab teka teki dr bentuk asap itu ya, MasyAallah,” tulis akun @BlackOopium.

“Iyo ya bang, pas bang tomi Lewat ,pas Bana bang tomi Lewat awan yo pas mirip gendong urang,” sebut akun @Haii Jess.

@asria ria: “Yang di gendong bg tomy selamat kan bg?”

BACA JUGA:Tim Penyelamat Kontak Posko Pendakian Butuh Kantong Mayat, 11 Korban Ditemukan Mike Delta di Gunung Marapi

@Pogorin27: “orang yang di gendong sudah MD kak, uda tomi ini menggendong ke bawah karena tidak ada body bag, sungguh baik sekali beliau memuliakan jasad”.

@Pogorin27: “Kenapa tidak ada body bag karena mereka ke atas cuma berempat, tim sar masih belum ke sana kak karena waktu itu gunung masih erupsi”.

@adzkya: “Kebayangkn betapa berat org md digendonggg .. hebt kmu tomii”

@Popy andria: “Salut urang partamo tibo di ateh sblum bantuan datang  sehat2 Tomi”.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: