Babak Pertama Al Nassr vs Al Hilal Berlangsung Panas, Banyak Pelanggaran Sedikit Peluang, Skor Masih Kacamata
Babak pertama, al nassr vs al hilal berlangsung panas banyak pelanggaran sedikit peluang skor masih kacamata. foto: @al nassr/sumeks.co.--
Sedangkan Al Nassr masih nyaman di peringkat 2 klasemen Liga Arab Saudi.
Saat ini Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan mengoleksi 31 poin, tertinggal 4 angka dari Al Hilal di puncak klasemen.
Kemenangan wajib diburu Al Nassr untuk membuka kans memangkas jarak.
Saat ini kondisi Al Nassr di bawah asuhan pelatih Luís Castro terbilang baik. Mereka mampu membukukan 7 kemenangan beruntun di semua ajang, yakni SPL, King's Cup, dan Liga Champion Asia (LCA).
Bahkan jika merunut lebih jauh ke belakang, Al Nassr terhitung belum pernah kalah dalam 18 laga terakhir di semua kompetisi.
Dalam kurun tersebut hanya 1 noda hasil imbang kontra Abha, sementara 17 laga lainnya berakhir dengan kemenangan.
Terakhir, pada 19 November 2023 lalu Al Nassr menang 0-2 di markas Al Taawoun.
Al Akhdoud sejatinya juga dalam tren kebangkitan, meski mereka belum mampu keluar dari zona merah peringkat 16 (10 poin).
Pergantian pelatih juga telah dilakukan, yakni masuknya Ševela menggantikan Jorge Mendonça.
Dalam laga debutnya, Ševela bisa membawa Al Akhdoud meraih kemenangan kandang atas Al Hazm.
Léandre Tawamba menjadi pahlawan kemenangan Akhdoud, lewat torehan brace di laga itu. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: