Tampilan Rumah KPR Subsidi Tipe 36 Makin Kece! Ini 5 Ide Dekorasi Simpel Dijamin Aesthetic
Ide Dekorasi rumah subsidi tipe 36.--
SUMEKS.CO - Dekorasi bangunan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) subsidi tipe 36 memang cukup menantang mengingat keterbatasan ruang yang tidak lah luas.
Jika tidak pandai memanfaatkan ruangan, rumah KPR akan terlihat sumpek dan penuh jika kurang cermat menatanya, sehingga sangat dibutuhkan untuk memanfaatkan ruangan dengan semaksimal mungkin.
Selain ruangan yang sempit menjadi kendala bagi rumah KPR bersubsidi, bangun ini juga tak boleh sembarang direnovasi.
Sebelum waktu kredit lima tahun, pemilik hanya diperbolehkan melakukan perbaikan kecil saja, seperti menambah pagar dan dapur tambahan saja.
BACA JUGA:9 Model Pagar Roster Minimalis Hemat Biaya, Rumah Aman Tampil Cantik dan Elegan, Bisa Dicontoh
Untuk mengetahui lebih lanjut dari ide dekorasi rumah subsidi tipe 36, bisa simak ulasan berikut ini:
1. Ruang Tamu
Tips dekorasi rumah tipe 36 subsidi yang pertama adalah ruang tamu. Ruang ini sangat krusial karena sebagai tempat beristirahat dan tempat menjamu tamu.
Sehingga sangat wajar ruang tamu sangat perlu diperhatikan dan bisa terlihat aesthetic meskipun ruangan yang kecil.
Tips yang harus diperhatikan di ruang tamu ialah mendekor dengan cara Menggunakan sofa berukuran cukup kecil dengan warna yang terang.
Cara ini agar ruangan terlihat lebih luas dan tampilan lebih cantik, kalian juga bisa memadukan warna cat dinding dengan motif-motif mencolok sehingga ruang tamu tampak lebih hidup.Dengan begitu, ruang tamu tak akan terasa monoton atau membosankan.
2. Kamar Tidur
Dekorasi yang bisa dilakukan adalah memperbaiki atau menata ruangan kamar rumah subsidi tipe 36.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: