Mengenal Produk dari Bank Syariah di Indonesia

Mengenal Produk dari Bank Syariah di Indonesia

-istockphoto.com-

SUMEKS.CO - Produk bank syariah di Indonesia semakin berkembang dan merupakan opsi perbankan yang berbeda dari yang konvensional.

Produknya tidak kalah canggih dengan produk perbankan biasa (konvensional).

Namun, produk bank syariah telah disesuaikan dan disertifikasi oleh Dewan Syariah Nasional-Majelis Ulama Indonesia (DSN-MUI).

Beberapa produk yang ditawarkan oleh bank syariah Indonesia dapat diakses oleh masyarakat umum jika diperlukan. Berikut produknya :

Tabungan syariah

Deposito syariah

Gadai syariah

• Pembiayaan atau pinjaman syariah

Giro syariah

BACA JUGA:Buruan Ada Diskon Besar Beli Usaha Terkini di Pameran Franchise IFBC 2023, Mulai 28-30 Juli di PSCC Palembang

Mengutip referensi artikel ini dari informasibank.com berikut penjelasan produknya :

1. Tabungan Syariah

Tabungan syariah memerlukan adanya kesepakatan atau akad antara pelanggan dan bank, yaitu akad mudharabah tentang simpanan yang diberikan kepada bank melalui sistem bagi hasil.

Karena adanya riba yang tidak halal, produk syariah ini tidak menghasilkan bunga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: