6.101 Jamaah Embarkasi Palembang Telah Tiba di Tanah Suci, JCH Kloter 18 Tiba Asrama Haji Palembang

 6.101 Jamaah Embarkasi Palembang Telah Tiba di Tanah Suci, JCH Kloter 18 Tiba Asrama Haji Palembang

Jemaah Calon Haji (JCH) yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 18 telah tiba di asrama haji Palembang.--

 6.101 Jamaah Embarkasi Palembang Telah Tiba di Tanah Suci, JCH Kloter 18 Tiba Asrama Haji Palembang    

PALEMBANG, SUMEKS.CO - Jemaah Calon Haji (JCH) yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 18 telah tiba di asrama haji Palembang pada pukul 08.00 WIB, Jumat 16 Juni 2023.

JCH kloter 18 yang tergabung dari Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIH

 

148 jamaah, Banyuasin 194 jamaah, Mandiri 11, PHD 2 dan petugas 5.

Total jamaah yang telah diberangkatkan melalui embarkasi Palembang berjumlah 6.101 jamaah dengan rincian Sumsel 4.952 jemaah , Babel 1.065 jemaah dan 84 petugas kloter.

Seluruh JCH Embarkasi Palembang saat ini telah berada di Jeddah. Demikian disampaikan H. Armet Dachil, Kabid PHU Kanwil Kemenag Sumsel saat menerima kedatangan kloter delapan belas di asrama haji palembang.

 BACA JUGA:Baru 2 Bulan Bebas Penjara, Memo Jualan Sabu Keliling Kampung Tangga Buntung

“Alhamdulillah, jemaah embarkasi Palembang telah melaksanakan umroh wajib," ujarnya. 

Jamaah saat ini sedang mempersiapkan diri dan menunggu puncak haji tanggal 8-13 zulhijjah

 Lebih lanjut Armet berharap, para jamaah Embarkasi Palembang  dapat menjaga kondisi fisik dan kesehatannya sebaik mungkin.

Jamaah untuk mengurangi aktifitas yang dapat menguras fisik seperti umroh sunnah berulang-ulang dan melakukan ziarah Mekkah sekitarnya.

 BACA JUGA:Ratu Dewa Pamit Berangkat Haji, Harnojoyo Masih Rahasiakan Nama Plh Sekda Palembang

“Terutama pada jamaah lansia dan resiko tinggi, saya harap dapat menjaga kesehatannya dengan baik,” tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: