Malaikat Ini Tak Pernah Tersenyum, Bahkan Kepada Rasulullah SAW

Malaikat Ini Tak Pernah Tersenyum, Bahkan Kepada Rasulullah SAW

Ilustrasi--

Malaikat Ini Tak Pernah Tersenyum, Bahkan Kepada Rasulullah SAW   

SUMEKS.CO – Tahukah kamu? Ada malaikat yang tidak pernah tersenyum.

Semenjak neraka diciptakan Allah SWT, malaikat satu ini tidak lagi bisa tersenyum. Neraka benar-benar membuatnya begitu takut hingga tidak bisa lagi tersenyum.

Dialah Malaikat Mikail. Tugasnya memberi rezeki kepada semua mahluk Allah SWT.

BACA JUGA:Jika Bertemu Orang Dengan Telinga Seperti ini Dipastikan Malaikat, Simak 11 Ciri Malaikat

Dia memliki pasukan yang dapatnya memberi rezeki kepada semua mahluk Allah

Mikail adalah malaikat yang khusuk dan takut kepada Allah SWT.

Ketika Rasulullah SAW Isra Mikraj, semua malaikat menyambut kehadiran Rasulullah bersama Jibril. 

Lantas nampak oleh Rasulullah salah satu malaikat bermuka datar dan tidak tersenyum samasekali atas kehadiran dirinya.

BACA JUGA:Inilah Ciri Malaikat Menyamar Jadi Manusia, Tak Memiliki Garis Tangan

Lantas Rasululah bertanya kepada Jibril.  Siapa malaikat itu dan kenapa aku tidak pernah melihatnya tersenyum?

Jibril menjawab,  Malaikat Mikail, dia tidak pernah lagi tersenyum semenjak neraka diciptakan dan diperlihat kepadanya.

Sunhanallah apakah neraka sengeri itu sehingga malaikatpun tak bisa tersenyum lagi.

Sementara itu, malaikat kerap digambarkan sebagai mahluk yang tampan. Ternyata malaikat ada juga yang berwajah jelek dan menyeramkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: