KEPINGIN Rumah di Surga? Kata Ustaz Adi Hidayat Amalkan 12 Ini Sampai Meninggal
KEPINGIN Rumah di Surga? Kata Ustaz Adi Hidayat Amalkan 12 Ini Sampai Meninggal --
KEPINGIN Rumah di Surga? Kata Ustaz Adi Hidayat Amalkan 12 Ini Sampai Meninggal
SUMEKS.CO - Kasih sayang Allah SWT kepada umat Nabi Muhammad SAW begitu besar.
Cukup mengerjakan amalan ini maka Allah SWT akan membangunkan rumah baginya di surga.
Istimewa bukan? Apa amalan yang begitu istimewah ini, sehingga Allah SWT menjamin rumah bagi pelakunya di surga dan pengamalnya juga dijamin masuk surga.
Ustadz Adi Hidayat dikutip dari youtube@ngaji musholah menyampaikan, ketika Rasulullah SAW menyampaikan perihal ini, semua sahabat kompak mengatakan mengejakan hadis itu istiqomah sampai meninggal dunia.
BACA JUGA:Jajaran Kemenkumham Babel Ikuti Arahan Sekjen, Ini yang Disampaikan
Hadisnya, barang siapa mengerjakan 12 rakaat yang mengiringi salat fardu sehari semalam sampai dia meninggal, akan dibangun 1 rumah baginya di surga.
12 itu itu salat rawatib. Yakni 2 rakaat sebelum Subuh, 4 rakaat sebelum Zuhur, 2 sesudah Zuhur, 2 rakaat sebelum Asar, 2 rakaat sesudah Magrib dan 2 rakaat sesudah solat Isya.
Khusus untuk 4 rakaat sebelum Zuhur, karena keterbatasan waktu bisa mengerjakan dua rakaat saja.
Dalilnya hadiz Ibnu Umar radhiyallahu anhuma, beliau mengatakan, "Aku menghafal dari Nabi shallallahu alaihi wa sallam, sepuluh rakaat (sunnah rawatib), yaitu dua rakaat sebelum Zhuhur, dua rakaat sesudah Zhuhur, dua rakaat sesudah Maghrib, dua rakaat sesudah Isya, dan dua rakaat sebelum Shubuh." (HR. Bukhari, no. 1180)
BACA JUGA:Polres Musi Rawas Temukan 20 Butir Pil Ekstasi Bergambar Minions di Dalam Mobil Darmawi
Begitu istimewahnya amalan ini sampai Allah SWT menjamin surga dan rumah bagi pengamalnya.
Adapun hadis yang berkaitan dengan amalan ini. Dikutip dari akun inilahkoran:
Dari Aisyah ra, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: