Update News…KKB Hanya Bisa Ditumpas Lewat Kesejahteraan, Generasi Muda Papua Berpendidikan Tak Gampang Dihasut

Update News…KKB Hanya Bisa Ditumpas Lewat Kesejahteraan, Generasi Muda Papua Berpendidikan Tak Gampang Dihasut

KKB hanya bisa ditumpas lewat kesejahteraan. Generasi muda Papua harus berpendidikan agar tak gampang dihasut OPM. foto: Sebby Sambom, Jubir OPM. (dok/sumeks.co). --

Update News…KKB Hanya Bisa Ditumpas Lewat Kesejahteraan, Generasi Muda Papua Berpendidikan Tak Gampang Dihasut 

SUMEKS.CO - KKB Papua hanya bisa ditumpas lewat kesejahteraan, supaya generasi muda Papua berpendidikan dan tak gampang dihasut OPM.

Solusinya untuk memberangus KKB di Papua hanya satu, menurut Kevin, yaitu kesejahteraan.

“Supaya anak-anak Papua kelak berpendidkan dan tidak termakan hasutan KKB,” ujarnya dalam akun TikTok @kevin, terpantau sumeks.co, Rabu, 26 April 2023.

BACA JUGA:Wajar Jhoni Botak Marah Besar, Penembakan Pesawat Asian One di Beoga Bisa Bikin KKB Ikut Mampus Mati Kelaparan

Menurut Kevin, KKB hanya segelintir, orang saja. Mereka sangat tak pantas minta merdeka dari NKRI. 

TikToker yang kerap membahas soal Papua itu menambahkan bahwa KKB jelas tidak mewakili rakyat di tanah Papua.

Penjelasan Kevin ini memenuhi pertanyaan dari netizen. Kenapa Indonesia tidak memerdekaan Papua saja, supaya tak ada lagi korban jiwa?

TikToker @kevin. 

“Ok disini gue pengen ngebagi menjadi 2 alasan, yang pertama dilihat dari sudut pandang hukum, yaitu hukum nasional dan hukum Internasional,” ujarnya di akun TikTok-nya @kevin.

BACA JUGA:Mampus! Ada Penghianat di Tubuh KKB, Trik Menjatuhkan Jhoni Botak versi Lewis Kogoya Demi Jabatan Panglima?

Untuk kemerdekaan Papua sendiri sebenarnya sangat tidak memungkinkan.

Alasannya, karena dilihat daru hukum nasional UUD 45. “Semuanya sudah tertulis, tentang pelarangan pemisahan diri suatu wilayah…,” ungkapnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: