Kemensos Gandeng PUPR Bangun Rusun Kelompok Rentan

Kemensos Gandeng PUPR Bangun Rusun Kelompok Rentan

SURAKARTA Upaya percepatan penanganan kemiskinan dilakukan Kementerian Sosial dengan mengintegrasikan berbagai program Kepada kelompok rentan Kemensos memberikan bantuan sosial pembinaan kewirausahaan dan juga fasilitas hunian Menteri Sosial Tri Rismaharini mengatakan kelompok rentan seperti pemulung gelandangan dan pengemis akan disediakan sarana tempat tinggal yang layak dan sehat berupa rumah susun rusun Kemensos mengajukan permohonan kepada Kementerian PUPR pembangunan 16 tower rusun di 11 lokasi di lingkungan Balai Kementerian Sosial Sebagai catatan tahun anggaran 2021 telah dialokasikan pembangunan rumah susun di 2 lokasi yaitu DKI Jakarta dengan progres fisik per tanggal 24 Desember 2021 telah mencapai 50 48 dan di Bekasi Jawa Barat dengan progres fisik 77 84 dan akan diselesaikan pada awal tahun 2022 Dalam waktu dekat Kemensos melalui Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial melaksanakan kegiatan Sinkronisasi Kolaborasi Persiapan Rumah Susun Rusun bagi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial PPKS di Manahan Surakarta untuk menyiapkan pembangunan berikutnya Pembangunan Rusun di Manahan Surakarta untuk meningkatkan harkat dan martabat PPKS melalui penyediaan sarana tempat tinggal yang layak dan sehat Dilain pihak Sekretaris Ditjen Rehsos Idit Supriadi Priatna mengatakan dengan tempat tinggal yang layak mereka bisa fokus meningkatkan taraf kesejahteraannya Pembagunan ini untuk segera ditindaklanjuti pembangunan rumah susun ini dengan menggandeng Kementerian PUPR mengingat PPKS di Indonesia angkanya cukup besar katanya Kebijakan Kemensos diawal tahun 2021 yaitu PPKS yang terlantar harus cepat direspon dan diberi layanan Asistensi Rehabilitasi Sosial ATENSI baik di keluarga komunitas maupun residensial Selanjutnya mereka diakseskan dengan program program Kementerian Sosial lainnya seperti PKH BPNT maupun Prokus sesuai dengan hasil asesmen Dengan adanya rumah susun para alumni penerima manfaat dari balai balai rehabilitasi sosial bisa mendapat tempat tinggal yang layak dengan harga terjangkau Sehingga mereka mampu fokus meningkatkan ekonominya hingga pada titik mandiri Dalam kesempatan sama Kasubdit Perancangan Teknis Kementerian PUPR Yuri Hermawan menjelaskan pemanfaatan rusun bagi PPKS diperuntukan bagi pemulung gelandangan pengemis manusia gerobak lanjut usia serta warga terlantar lainnya Total usulan Kemensos sebanyak 16 Tower dengan tipe 24 5 lantai panjang sebanyak 108 unit Pembangunan rumah susun PPKS selaras dengan program penanganan kemiskinan ekstrem yang sedang menjadi prioritas tutup Yuri DOD

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: