Bungkam Wakil Jepang, The Minions Susul Fikri/Bagas

Bungkam Wakil Jepang, The Minions Susul Fikri/Bagas

BIRMINGHAM Ganda putra andalan Indonesia Marcus Fernaldi Gideon Kevin Sanjaya Sukamuljo melenggang ke perempat final All England 2022 Tiket delapan besar diraih Marcus Kevin setelah mengatasi perlawanan sengit pasangan Jepang Akira Koga Taichi Saito di babak kedua All England 2022 Pertandungan babak 16 besar All England 2022 antara Marcus Kevin atau The Minions melawan Akira Taichi itu digelar di Lapangan 2 Utilita Arena Birmingham Inggris Kamis 17 3 malam The Minions yang merupakan unggulan pertama di turnamen level Super 1000 ini sempat dikejutkan permainan agresif Akira Taichi di set pertama Wakil Jepang itu menang 21 15 pada gim pembuka Untungnya pada gim kedua The Minions bangkit dan memaksakan rubber game setelah menang 21 18 Pada gim ketiga atau gim penentuan pertandingan tetap berlangsung ketat Namun The Minions menunjukkan kelasnya sebagai ganda putra ranking satu dunia dengan meraih kemenangan 21 18 Catatan BWF pertandingan The Minions vs Akira Taichi ini berlangsung selama 68 menit Dengan demikian sudah dua wakil Indonesia yang lolos ke perempat final All England 2022 Semuanya dari sektor ganda putra Sebelumnya Muhammad Shohibul Fikri Bagas Maulana menjadi wakil Indonesia pertama yang lolos ke babak 8 besar Pada babak kedua Kamis malam tadi Fikri Bagas mengalahkan Ong Yew Sin Teo Ee Yi dari Malaysia Dalam pertandingan berdurasi 55 menit Fikri Bagas menang rubber game 24 22 13 21 dan 21 17 Indonesia tentu saja masih punya sejumlah wakil yang akan bertanding Kamis malam ini hingga Jumat dini hari WIB Termasuk ganda putra Mohammad Ahsan Hendra Setiawan Di sektor tunggal putra Jonatan Christie dan Anthony Christie juga akan tampil di babak kedua All England 2022 malam ini fat pojoksatu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: