Usai Dirawat, Harimau Dilepasliarkan di Dharmasraya

Usai Dirawat, Harimau Dilepasliarkan di Dharmasraya

SUMEKS CO DHARMASRAYA Seekor harimau yang terluka di Kabupaten Dharmasraya Sumbar mendapat perawatan dri BKSDA Usai dirawat kucing besar itu akhirnya dilepasliarkan oleh BKSDA di Pusat Rehabilitasi Harimau Sumatera Kabupaten Dharmasraya Pelepasliaran harimau sumatera ini karena sering terjadi konflik antara hewan langka tersebut dengan manusia Direktur Eksekutif PR HSD ARSAR Catrini mengatakan harimau tersebut sempat mendapatkan perawatan Setelah kondisi harimau membaik BKSDA kemudian melepasliarkan hewan dengan nama latin Panthera Tigris Sumatrae itu Proses pelepasliaran ini diawali dengan pemeriksaan medis dua hari sebelumnya BKSDA ingin memastikan keadaan harimau betina itu dalam kondisi yang baik Kami pastikan harimau betina tersebut kondisinya baik saat dilepasliarkan kata Catrini Lanustika nama harimau tersebut tidak butuh waktu lama untuk keluar dari kandang transport Hanya beberapa detik setelah kandang dibuka Lanustika langsung keluar dari pintu Prosedur pelepasliaran pun sudah dilakukan sesuai aturan BKSDA menggunakan prinsip kehati hatian agar tidak menimbulkan dampak negatif pada satwa habitat serta masyarakat sekitar mcr33 dom jpnn nbsp

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: