Bank Sumsel Babel Soft Launching COB Mobile Banking

Bank Sumsel Babel Soft Launching COB Mobile Banking

SUMEKS CO PALEMBANG Bank Sumsel Babel melakukan Soft Launching Customer On Boarding COB dan berbagai fitur terbaru transaksi Mobile Banking 22 4 Ini salah satu langkah menuju pelayanan berbankan dengan digital kata Dirut BSB Achmad Syamsudin Menghadapi tantangan dunia perbankan pada evolusi industry 4 0 mengharuskan Bank Sumsel Babel bersinergi dengan institusi institusi bisnis baru

Mulai dari market place maupun Fintech Semester satu tahun ini Bank Sumsel Babel juga meluncurkan open API dengan standar SNAP Lanjut Syamsudin Bank Sumsel Babel segera mengimplementasikan Virtual Account Sistem Kelak nasabah mudah bertransaksi pembayaran dengan billing System yang dikelola oleh Bank Sumsel Babel maupun yang dikelola pihak eksternal Karena dengan Virtual

Account pembayaran dapat dilakukan pada kanal seluruh perusahaan jasa Sistem pembayaran baik perbankan maupun non perbankan Langkah ini semua base on data dari OJK Bahwa penggunaan smartphone di Indonesia per Januari 2021 mencapai 343 5 Juta Angka ini setara 125 6 dari populasi penduduk Indonesia dimana per Januari 2021 tercatat 202 5 juta jiwa 73 7 yang melakukan akses melalui smartphone ke jaringan internet Baca Juga Juni Bank Sumsel Babel Jadi Bank Digital Peningkatan itu semakin dipercepat

dengan pandemi Covid 19 yang pemberlakukan protokol kesehatan mengharuskan setiap individu mencegah adanya kontak secara fisik Otomatis komunikasi secara virtual menjadi kebiasaan baru imbuhnya Pergeseran transaksi tersebut dirasakan oleh Bank Sumsel Babel Akses layanan perbankan melalui mobile banking sebesar 85 14 Terjadi peningkatan signifikan pada transaksi Mobile Banking melalui QRIS dari tahun 2020 tercatat baru 3 613 transaksi menjadi 278 157 transaksi per tahun 2021 Dengan kondisi tersebut maka

Bank Sumsel Babel melakukan pembenahan infrastruktur IT Per Semester I tahun 2022 dengan melengkapi fitur fitur di Mobile Banking Mulai dari Customer OnBoarding COB yaitu layanan Virtual Fasilitas ini calon nasabah dapat registrasi dan pembukaan rekening online dengan menggunakan hape Tentu tetap ada tahapan wajib yaitu verifikasi melalui OTP Ada fasilitas ZISWAF yaitu

Nasabah dapat melakukan pembayaran Zakat Infak Sodaqoh dan Wakaf dengan menggunakan Smartphone Digital Loan yaitu Nasabah Bank Sumsel Babel melakukan Top Up kredit dengan menggunakan Smartphone Kemudian lanjutnya layanan payment seperti pembayaran PBB Tokopedia Top Up Go Pay Purchase Order PO PUSRI BPJS Indovision Tiketing Garuda Indonesia dan Lion Air Paket Data Simpati dan Kartu As ril wi2k

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: