Banner Pemprov
Pemkot Baru

Tablet Oppo Pad 5 Hadir dengan Performa Kencang, Cocok Buat Kerja Berat dan Gaming Pemula!

Tablet Oppo Pad 5 Hadir dengan Performa Kencang, Cocok Buat Kerja Berat dan Gaming Pemula!

Oppo Pad 5 hadir dengan performa kencang, cocok buat kerja berat dan gaming pemula.--

Tersedia varian dengan teknologi layar yang dirancang untuk mengurangi pantulan dan silau. Nyaman banget buat dipakai lama di bawah cahaya terang atau buat kamu yang suka baca di tablet.

Untuk urusan daya tahannya, tablet Oppo yang satu ini hadir dengan kapasitas 10.420 mAh. Kapasitas yang sangat besar, menjanjikan daya tahan seharian penuh untuk berbagai aktivitas.

Meskipun baterainya besar, kamu tidak perlu menunggu lama saat ngecas karena sudah didukung pengisian cepat 67W.

BACA JUGA: Tablet Oppo Pad Neo Mengusung Layar Premium dengan Teknologi Readfit

BACA JUGA: Tablet Oppo Pad SE membawa Teknologi Dolby Atmos dengan Fitur Kids Mode

Sebagai tablet kelas unggulan, harganya memang bersaing dengan kompetitor premium, namun masih cukup menarik melihat spek yang ditawarkan.

Di pasar Tiongkok, harga Oppo Pad 5 dimulai dari Enam jutaan. Berikut ini rincian harga terbarunya:

• Varian 8GB/128GB: Sekitar 2.599 yuan (setara ± Rp6 juta)

• Varian 16GB/512GB: Sekitar 3.599 yuan (setara ± Rp8,4 juta)

BACA JUGA: Tablet Oppo Pad SE membawa Teknologi Dolby Atmos dengan Fitur Kids Mode

BACA JUGA: Klarifikasi Tegas Kajati Sumsel: Klaim Tanah Oleh Ivone Suroyo Diduga Gunakan Dokumen Bodong

Perlu di ketahui juga harga ini, konversi langsung dari mata uang Tiongkok (Yuan) dan bisa berubah jika tablet ini resmi masuk ke Indonesia karena ada faktor pajak dan biaya lainnya.

Kombinasi chipset Dimensity 9400+, layar 3K 144 Hz, dan baterai jumbo Oppo Pad 5 adalah paket lengkap untuk siapa pun yang mencari tablet high-end untuk produktivitas maupun hiburan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait