BACA JUGA:Infinix Note 60 Pro Segera Meluncur, HP Gaming Kelas Menengah
Hasilnya, foto tetap jernih baik di siang maupun malam hari. Kamera ultra-wide memberikan sudut pandang lebih luas untuk menangkap pemandangan atau foto grup, sementara lensa makro memungkinkan pengambilan detail kecil dengan jelas.
Pada varian Pro dan Edge, Infinix meningkatkan kemampuan kamera dengan sensor lebih besar dan fitur tambahan seperti stabilisasi optik, sehingga video lebih halus tanpa guncangan.
Kamera depan juga mendapat perhatian khusus dengan resolusi tinggi dan fitur beautification berbasis AI, cocok untuk selfie maupun video call.