Selain itu, motor listrik Suzuki e-Access dibekali sejumlah fitur kekinian, mulai dari panel instrumen full digital, soket USB, sistem nirkunci pintar atau keyless, bagasi lega dan pencahayaan LED.
BACA JUGA: Motor Listrik Alva Cervo, Sekali Charge Bisa Tempuh Jarak 125 Km, Harganya Cuma Rp 40 Jutaan
BACA JUGA: Cek Spesifikasi Motor Listrik Alva N3, Bagasi Luas dan Kompartemen Fungsional
Kehadiran Suzuki e-Access tentu saja memberikan alternatif pilihan bagi konsumen yang ingin beralih ke motor listrik. Dengan fitur fastcharging motor ini dapat membantu mobilitas penggunanya.