Universitas Bina Darma Bangga! Rintan Desvita Juara 1 Kelas Fighter PORPROV XV Muba

Senin 10-11-2025,12:32 WIB
Reporter : Mia
Editor : Mia Utari

Dengan prestasi ini, Rintan Desvita tidak hanya mengharumkan nama pribadi, tetapi juga membawa semangat positif bagi seluruh civitas akademika Universitas Bina Darma. Harapannya, semangat juang dan dedikasi Rintan dapat menjadi motivasi bagi generasi muda untuk terus berprestasi di berbagai bidang.

Kategori :