Meskipun seorang ibu paruh baya berusaha melerai, namun pria itu malah mengeluarkan senjata api.
BACA JUGA:Viral, Oknum Polisi di Prabumulih Diduga Aniaya Pengendara Motor, Warga: Dak Boleh Cak Itu!
Sehingga membuat ibu tersebut serta warga sekitar panik dan berlarian membubarkan kerumunan.
Adegan ini memicu kecaman netizen dan menuntut pertanggungjawaban aparat.
Dari informasi dihimpun seorang perempuan dalam video tersebut telah melaporkan peristiwa dialaminya ke SPKT Polda Sumsel.