Ujian Berikutnya: Tembok Kokoh Korea Utara
Namun jalan Timnas Indonesia U-17 tak akan mudah.
Korea Utara (Korut) dikenal sebagai tim yang sangat disiplin dalam bertahan dan punya transisi cepat saat menyerang.
Di turnamen ini, mereka hanya kebobolan tiga kali dari tiga laga—menunjukkan lini belakang yang sulit ditembus.
Dua pemain kunci yang patut diwaspadai dari skuad Korea Utara adalah Pak Kwang Song dan Ri Kim Ring.
Keduanya mencetak gol dalam laga terakhir kontra Tajikistan dan menjadi motor serangan yang tak bisa diremehkan. Dan Kim Y dan Ri Kim Ying penjebol Oman.