Safari Ramadan ke Desa Ulak Bedil Indralaya, Bupati Ogan Ilir Ajak Warga Jaga Persatuan dan Kesatuan

Selasa 18-03-2025,09:36 WIB
Reporter : Hetty
Editor : Hetty

Di akhir kegiatan, Bupati didampingi rombongan menyerahkan jam digital, sembako beras kepada masyarakat yang membutuhkan.

Kemudian, kegiatan dilanjutkan dengan pemberian uang tunai kepada Pengurus Masjid Nurul Islam Desa Ulak Bedil Kecamatan Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir.

Acara ini dihadiri langsung oleh Camat Kecamatan Indralaya, Tofan Arnol, serta seluruh Kepala Desa di Kecamatan Indralaya, Tokoh Masyarakat dan Jamaah Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Nuril Islam Desa Ulak Bedil Kecamatan Indralaya.

Kategori :