AW Noviadi, Anggota Komisi 2 DPR RI, Bongkar Kebobrokan KPU dan Bawaslu Empat Lawang, Buntut PSU Pilkada

Rabu 12-03-2025,03:01 WIB
Reporter : Hetty
Editor : Hetty

"Dalam putusan PSU kemarin, ditemukan banyak ketidaknetralan penyelenggara Pemilu, manipulasi dan penggelembungan suara, dan pelanggaran prosedur pemilihan," paparnya. 

Ovi menyadari, bahwa Kabupaten Empat Lawang memang terbilang istimewa dibanding dengan kabupaten dan kota lainnya di Provinsi Sumsel. 

BACA JUGA:Kesbangpol Sumsel: Tunggu Kesiapan Kabupaten Terkait PSU Empat Lawang

BACA JUGA:PSU Pilkada Empat Lawang Terkendala Dana, Pemprov Sumsel Berikan Bantuan dari BTT

"Berdarah, sangat sengit, itu dari tahun ke tahun ya seperti itu Kabupaten Empat Lawang. Yang jelas, dalam putusan PSU itu dikuatkan kembali permasalahannya," tutupnya.

Kategori :