Ini Review Lengkap Oppo Reno13, Smartphone Mid-Range Rasa Premium, Apa Kekuarangan dan Kelebihannya?

Selasa 11-03-2025,09:04 WIB
Reporter : Suci MH
Editor : Rakhmat MH

Dimensi: 157,9 x 74,7 x 7,2 mm

Bobot: 181 gram

Material: Kaca depan (Gorilla Glass 7i), bingkai aluminium, kaca belakang

Ketahanan Air dan Debu: IP68/IP69 (dapat bertahan dalam air hingga 1,5 meter selama 30 menit)

Panel Layar: AMOLED 6,59 inci, 120Hz, HDR10+, kecerahan puncak 1200 nits

Resolusi: 1256x2760 piksel, 460 ppi

 

BACA JUGA:OPPO Reno 13 Series 5G: Ponsel Tahan Percikan Air Panas hingga 80 Derajat Celsius dan Banyak Fitur AI

BACA JUGA:Segera Rilis, Oppo Reno 13 Series Hadir dengan Desain Menawan Gunakan Material Premium

Performa dan Perangkat Lunak

Chipset: MediaTek Dimensity 8350 (4 nm)

CPU: Octa-core (1x3,35 GHz Cortex-A715 & 3x3,20 GHz Cortex-A715 & 4x2,20 GHz Cortex-A510)

GPU: Mali G615-MC6

RAM dan Penyimpanan: 

8GB + 128GB/256GB/512GB

12GB + 256GB/512GB

Kategori :