8 Hotel Murah di Palembang, Harga 100 Ribuan: Staycation Seru dan Hemat Bareng Keluarga

Sabtu 21-12-2024,14:31 WIB
Reporter : Fitri
Editor : Fitri

Alamat: Jl. Mayor Ruslan No.3, 9 Ilir, Ilir Timur III, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30114

Fasilitas: Hotel dengan fasilitas dasar untuk keluarga.

Deskripsi: KR Hotel menawarkan penginapan dengan harga murah dan fasilitas yang nyaman untuk keluarga yang ingin berlibur di Palembang.

BACA JUGA:Laga Hidup dan Mati, Timnas Indonesia Dirediksi Pakai Strategi Ini Lawan Filipina! Berhasilkah Lolos Semifinal

BACA JUGA:Junction Palembang Kini Tunggu Sertifikat Laik Operasi, Segera Difungsikan pada Libur Nataru 2024/2025

5. Mentari Hotel

Harga: Rp 135.686 per malam

Alamat: Jl. Sukarela No.637, Sukarami, Kec. Sukarami, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30961

Fasilitas: Kamar Deluxe Twin dengan satu tempat tidur single, pembatalan gratis.

Deskripsi: Hotel bintang 2 dengan fasilitas kamar yang nyaman dan harga terjangkau. Menyediakan opsi pembatalan gratis dan cocok untuk staycation bersama keluarga.

BACA JUGA:Smartphone Vivo Y100, Update Harga di Desember 2024, Jadinya Murah Banget!

BACA JUGA:Rekomendasi Gen Z Hotel Bintang 4 di Palembang yang Instagramable Buat Liburan Akhir Tahun

6. Cemerlang Inn

Harga: Rp 175.999 per malam (harga promo dari Rp 391.110)

Kategori :