BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi HP POCO X7 Pro, Diprediksi Ditenagai Chipset HyperOS 2.0
BACA JUGA:5 Rekomendasi HP dengan Kamera 108MP, Cocok untuk Penggemar Fotografi
Ponsel yang ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 ini dibekali RAM 12GB dan penyimpanan internal 256GB. Untuk sistem operasi, HP 6 jutaaan ini menjalankan Android 14, Funtouch 14. Pengolahan grafis menggunakan Adreno 720.
Ponsel ini dilengkapi dual kamera di belakang dengan konfigurasi 50MP (wide) dan 50mP (ultrawide). Kamera depan juga 50MP (wide).
HP Vivo ini memungkinkan pengguna dua kartu SIM berjenis nano. Untuk baterainya berkapasitas 5500mAh dengan dukungan fast charging 80W.
Harga Vivo V40 5G Rp6.999.000
BACA JUGA:nubia V60 Design, HP Gaming dengan Desain Elegan dan Harga Cuma Rp1 Jutaan
BACA JUGA:HP Gaming ASUS ROG Phone 9, Diperkirakan Usung RAM 12GB dan Penyimpanan 512GB
3. Xiaomi 14T
HP Xiaomi 14 T yang menghadirkan kamera dengan lensa canggih.--sumeks.co
Ponsel ini menghadirkan layar AMOLED berukuran 6,67 inci dengan resolusi 2712x1220 piksel dan refresh rate 144Hz.
Xiaomi 14T ditenagai chipset MediaTek Dimensity 8300 Ultra (4nm) yang disandingkan dengan RAM 12GB dan penyimpanan internal 512GB.
BACA JUGA:itel S25 Ultra: Ponsel Murah yang Memiliki Tampilan HP Flagship
BACA JUGA:HP 5G Termurah di November 2024, Poco C75 Tawarkan Beragam Fitur Konektivitas Unggul
Ponsel ini menjalankan sistem operasi Android 14, HyperOS. Untuk pengolahan grafis menggunakan Mali-G615 MC6.
Kemudian ponsel ini dibekali kamera utama 50MP yang didukung berbagai fitur seperti PDAF, OIS serta kamera telefoto 50MP dan lensa ultra wide 12MP.
Pada bagian depan, ada kamera 32MP yang dapat dipergunakan untuk selfie dan panggilan video. Baterainya berkapasitas 5.000mAh dan didukung HyperCharge 67W.