Sejumlah Tamu Negara Tiba, Siap Hadiri Pelantikan Presiden Terpilih Besok, Utusan Putin Tiba Pertama

Sabtu 19-10-2024,17:06 WIB
Reporter : Niskiah
Editor : Rahmat

Dimana pihak Istana telah mempersiapkan hotel untuk para kepala negara dengan baik.

Kementerian Luar Negeri melalui keterangannya menyebut daftar 20 tamu dari negara asing adalah Rusia, Jerman, Singapura, Laos, Qatar, Vietnam, Vanuatu, Brunei Darussalam, Timor Leste, Serbia, China, Thailand, Kamboja, Selandia Baru, Malaysia, Kepulauan Solomon, Australia, Filipina, Korea Selatan, dan Papua New Guinea.

BACA JUGA:7 Aktivis 1998 yang Dulu Berseberangan, Kini Malah Sejalan di Kabinet Prabowo-Gibran, Siapa Mereka?

BACA JUGA:Kontroversi Haikal Hassan yang Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Sebelumnya Viral Mati-Matian Pilih Jadi Oposisi

"Masih terdapat kemungkinan penambahan tamu undangan yang saat ini masih ditunggu konfirmasinya," kata Juru Bicara Kemlu Roy Soemirat melalui pesan singkat pada Jumat, 18 Oktober 2024.

Diinformasikan, pada Ahad, 20 Oktober 2024, Pemprov DKI Jakarta meniadakan hari bebas kendaraan bermotor dan akan menggantinya dengan panggung hiburan rakyat di sepanjang jalan yang akan dilalui presiden dan wakil presiden terpilih dari Gedung Parlemen menuju ke Istana Merdeka, Jakarta. 

Kemudian untuk hiburan rakyat akan digelar mulai dari Ratu Plaza, Senayan, hingga Patung Kuda, Jakarta.

Berikut tamu negara yang akan hadiri pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih.

BACA JUGA:Jelang Pelantikan Prabowo Memanas, Desakan Adili Jokowi Kembali Digaungkan Politisi Ini

BACA JUGA:Gempar! Hard Gumay Sebut Prabowo Subianto Akan Dikudeta: Miliki Jabatan Penting, Kulit Kuning Langsat, Siapa?

Kepala negara atau wakil kepala negara

1. Brunei Darussalam

2. Filipina

3. Kamboja

4. Korea Selatan

5. Malaysia

Kategori :