Sayangnya, popularitas DANA Kaget ini saat ini memang banyak dimanfaatkan oleh pihak-pihak tak bertanggung jawab.
Nah agar tidak tertipu, penting untuk selalu memeriksa keaslian link dengan mendapatkannya dari sumber yang terpercaya.
Berikut ini adalah tips agar terhindar dari penipuan.
Pastikan link menggunakan domain resmi DANA yakni https://link(dot)dana(dot)id/.
BACA JUGA:Smartphone Tecno Pop 9 5G Meluncur! Usung Performa Handal serta Dukungan Sistem Operasi Terbaru
BACA JUGA:Polisi Bekuk Remaja Pelaku Pencurian di Sekolah Mesuji Makmur OKI, Begini Modusnya
Kemudian link asli ini jika sudah diklaim akan langsung mengarahkan ke aplikasi DANA.
Pastikan untuk tidak menggunakan VPN saat membuka link karena link asli tidak bisa dibuka dengan VPN.
Penting untuk diingat bahwa DANA tidak pernah meminta kode OTP, PIN, atau password aplikasi dari pengguna. Selamat mencoba!