4 Pemain Bintang Andalan Timnas Indonesia Tergusur Saat Lawan Bahrain dan China, Kalah Pamor?

Selasa 17-09-2024,16:28 WIB
Reporter : Edy Handoko
Editor : Edy Handoko

Apalagi, ada permintaan dari suporter setelah Pratama Arhan diterpa kabar tak sedap dengan istrinya, Azizah Salsha yang diduga berselingkuh.

Walau pada akhirnya, Pratama Arhan dan Azizah Salsha sama-sama membantah hal tersebut.

BACA JUGA:Kampungan! Begitu Takutnya dengan King Indo, Suporter Timnas Bahrain akan Ulangi Bermain 'Drama'

BACA JUGA:Suporter Timnas Indonesia Bikin Heboh, Buat Nama Anak Serupa dengan 4 Pemain Naturalisasi, Waduh!

2. Nadeo Argawinata

Nadeo Argawinata kemungkinan akan menjadi nama pertama yang dicoret oleh pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Apalagi, performa Maarten Paes ketika Indonesia menahan imbang Arab Saudi dan Australia terbilang sangat mengagumkan.

Dengan demikian, STY akan membawa tiga kiper untuk menghadapi laga nanti, yakni Maarten Paes, Ernando Ari, dan Adi Satryo.

BACA JUGA:Pemain Naturalisasi Timnas Disebut Punya Paspor Ganda, PSSI Ke Peter Gontha: Nggak Usah Bikin Kontroversi!

BACA JUGA:Jadi Benteng Kokoh Timnas Garuda, Jay Idzes Belum Merasakan Kalah Bersama Timnas, Pantas Bang Jay Jadi Kapten!

3. Muhammad Ferarri

Pulihnya Jordi Amat membuat Shin Tae-yong terpaksa mencoret salah satu pemain bertahan di skuad Garuda.

Salah satu pemainnya yang kemungkinan besar akan tercoret adalah Muhammad Ferarri.

Belum lagi, jika Mees Hilgers sudah bisa bermain yang membuat pemain di posisi bertahan semakin menumpuk.

BACA JUGA:KOCAK, Netizen Sebut Timnas Indonesia Bule Semua, Langsung Kena Ulti Waktu EURO Kok Dukung Inggris Sih?

BACA JUGA:Media Malaysia Ngamuk Lihat Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Vs Australia, Alasannya?

Kategori :