7 HP Lenovo dengan Harga 1 Jutaan, Berhasil Menarik Perhatian Tahun 2024

Rabu 11-09-2024,08:10 WIB
Reporter : Rappi Darmawan
Editor : Rappi Darmawan

Untuk menyimpan file penting, ponsel ini menghadirkan penyimpanan internal sebesar 32GB yang dapat diperluas hingga 256GB. 

HP ini memiliki dua kamera belakang beresolusi 132MP dan 2MP, dapat menghasilkan foto dengan detail dan tajam. 

Guna memastikan ponsel dapat aktif sepanjang hari, ada baterai berkapasitas 4.000mAh. Jadi tidak perlu khawatir kehabisan daya. 

4. Lenovo S5

Ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon Octa-core, Lenovo S5 cukup tangguh untuk multitasking dan mengoperasikan aplikasi berat. 

BACA JUGA:Vivo Y300 Pro 5G, Ponsel Tipis yang Mengemas Baterai 6.500mAh dan Pengisian Kabel Cepat 80W

BACA JUGA:HONOR Magic5 Pro, Ponsel Stylish dengan Layar Lebih Besar, Bezel Tipis dan Sudut Melengkung

HP Lenovo ini juga hadir dengan RAM yang besar, membuat pengguna lebih nyaman beraktivitas tanpa lag. 

Bukan hanya performa, Lenovo S5 yang memiliki desain elegan ini dilengkapi kamera ganda pada bagian belakang. Foto yang dihasilkan lebih detail dan tajam. 

Sementara baterai yang tahan lama, memastikan penggunaan diluar ruangan lebih nyaman, tanpa khawatir kehabisan daya. 

5. Lenovo K5 Note

Ponsel Lenovo ini menghadikan kombinasi yang apik antara desain elegan dan performa tangguh. Dibalut material berkualitas dan bodi ramping. 

BACA JUGA:Vivo V40 SE, Ponsel Kelas Menengah dengan AMOLED Resolusi FHD+

BACA JUGA:Apple iPhone 16 Pro vs Samsung Galaxy S24, Apakah Peningkatan Ponsel iPhone Terbaru Akan Mengalahkan Samsung?

Prosesor Octa-core dan RAM berkapasitas besar membuat Lenovo K5 Note, menjadi pilihan menarik banyak pengguna. Mampu menjalankan aplikasi dan game dengan mulus. 

HP ini juga memiliki penyimpanan internal lebih luas, memungkinkan untuk menyimpan banyak foto, video hingga aplikasi berat. 

Kategori :