Keunggulan Smartphone iQOO Z9 Series Cocok untuk Multitasking Berkat Performa Gahar dan Kapasitas Baterai Besa

Minggu 01-09-2024,20:05 WIB
Reporter : Septi Riani
Editor : Septi Riani

SUMEKS.COiQOO Z9 Series menjadi salah satu smartphone kelas menengah yang menawarkan keunggulan multitasking berkat performa gahar dan kapasitas yang cukup besar.

iQOO Z9 Series dilengkapi dengan kombinasi yang sangat cocok untuk para pengguna yang membutuhkan smartphone dengan performa multitasking.

Performa Gahar


Keunggulan Smartphone iQOO Z9 Series Multitasking Berkat Performa Gahar dan Kapasitas Baterai Besa--

Smartphone iQOO Z9 memiliki performa gahar yang didukung oleh chipset Mediatek Dimensity 7200 dengan arsitektur 4 nm.

BACA JUGA:Spesifikasi Xiaomi 9 Pro 5G: Hadir dengan Layar Berkualitas dan Baterai Tahan Lama

BACA JUGA:Smartphone Vivo Y71 Bawa Fitur Canggih dengan Tampilan Desain Stylish

Chipset yang digunakan perangkat iQOO Z9 series ini memiliki octa-core dengan konfigurasi 2x2.8 GHz Cortex-A715 dan 6x Cortex-A510, performanya cukup baik untuk tugas sehari-hari dan gaming ringan.

Dengan kapasitas RAM hingga 12GB dan penyimpanan internal hingga 512GB, para pengguna iQOO Z9 Series dapat menjalankan aplikasi dengan lancar dan menyimpan banyak data tanpa masalah.

Kapasitas Baterai Besar 


Keunggulan Hp iQOO Z9 Series Cocok untuk Multitasking Berkat Performa Gahar dan Kapasitas Baterai Besa--

iQOO Z9 dilengkapi dengan baterai berkapasitas 6000 mAh, yang memberikan daya tahan baterai yang luar biasa untuk penggunaan sehari-hari.

iQOO Z9 mendukung pengisian cepat hingga 80W, memungkinkan pengisian baterai yang sangat cepat sehingga Anda dapat kembali menggunakan ponsel dalam waktu singkat.

BACA JUGA: Berikut 5 Rekomendasi Tablet untuk Gamers, Miliki Layar Imersif dan Performa Tangguh

BACA JUGA:Redmi A3 Tawarkan Desain Bodi Tipis dan Stylish dengan Harga Terjangkau

Kategori :