Wujudkan Pelayanan Publik Inovatif, Lapas Tanjungpandan Terima Penghargaan dari Pemkab Belitung

Kamis 06-06-2024,14:28 WIB
Reporter : Rahmat
Editor : Rahmat

Kakanwil Kemenkumham Babel, Harun Sulianto juga turut mengapresiasi berbagai inovasi yang dihasilkan Lapas Tanjungpandan. Ia berharap, inovasi tersebut dapat memudahkan pemberian layanan kepada publik, khususnya warga binaan.

"Terus jaga kualitas inovasi layanan sebagai salah satu upaya untuk meraih predikat WBK," ujar Harun.

Kategori :