Selain sapi, pedagang juga menawarkan kambing, bagi umat muslim yang ingin berkurban dengan kambing.
BACA JUGA:Rasulullah Berkurban 63 Unta Tidak Berkoar, Sindiran UAS ke Dewi Perssik Maknanya Dalam Sekali
BACA JUGA:Mudah dan Cepat! Tunaikan Kurban Online via BRImo, Berikut Panduan Lengkap
Harga kambing ditawarkan mulai Rp2.000.000 untuk yang paling murah dan sekitar Rp5.000.000 yang paling mahal.
Untuk hewan kurban dengan harga paling ekonomis memiliki berat hidup 16 kg dan kambing dengan harga paling tinggi memiliki berat hidup 33 kg.
Rata-rata pedagang hewan kurban belum menetapkan harga fix, pembeli masih dapat melakukan penawaran.
Tips Memilih Hewan Kurban
Ibadah kurban bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT, sebagai bentuk syukur atas nikmatNya.
BACA JUGA:Jelang Hari Raya Idul Adha, Polisi Ingatkan Warga Waspadai Pencurian Hewan Kurban
BACA JUGA:4 Hal yang Dilarang Rasulullah SAW Ketika Hari Raya Idul Adha, Amalkan Biar Berpahala!
Agar ibadah kurban diterima Allah SWT, perlu dipastikan hewan kurban yang akan disembelih berkualitas baik.
Berikut tips memilih hewan kurban sesuai dengan syariat Islam:
Hewan kurban harus sehat, karena hewan yang sakit dimungkinkan membawa penyakit dalam dagingnya. Memastikan hewan kurban sehat, perhatikan hal berikut:
1. Perhatikan kondisi fisik. Hewan kurban yang sehat memiliki bulu yang bersih, tubuh yang gemuk, muka cerah, nafsu makanya baik, lincah, suhu tubuh 37 derajat celcius dan tidak demam.
BACA JUGA:Jelang Idul Adha 2024, Jalan Demang Lebar Daun Mulai Marak Lapak Penjual Hewan Kurban
BACA JUGA:4 Hal yang Dilarang Rasulullah SAW Ketika Hari Raya Idul Adha, Amalkan Biar Berpahala!