BACA JUGA:6 Saksi Kasus Korupsi SPH Perkebunan Musi Rawas Kompak Mangkir Berjamaah, Kejati Sumsel Tegaskan Ini
Di tempat yang dapat diduduki oleh sekitar empat orang ini, pengunjung dapat bersantai duduk sambil ngobrol atau sekedar menikmati makanan.
Selain berbagai fasilitas layaknya sebuah ruang publik yang dibangun, di tempat ini juga banyak dibuat spot-spot untuk berswafoto.
Antara lain ada dinding-dinding yang dilukis dengan lukisan semacam mural atau lukisan tembok dengan warna warni menarik.
Sehingga pengunjung yang datang, dapat berswafoto sesuka hati ditempat ini.