Perbandingan Nokia G20, Nokia C31 dan Nokia 5.3, HP Android Terbaru yang Punya Fitur Menarik

Rabu 08-05-2024,13:23 WIB
Reporter : Rappi Darmawan
Editor : Rappi Darmawan

SUMEKS.CO – Berikut ini perbandingan HP Android terbaru dari Nokia yang punyak banyak fitur menarik, yakni Nokia G20, Nokia C31 dan Nokia 5.3.

Banyaknya HP Android yang beredar saat ini membuat bingung, terutama pengguna pemula yang masih sangat awam dan mempertimbangkan harga.

Tiga HP Android dari Nokia berikut ini sangat layak dipertimbangkan pengguna pemula, karena memiliki fitur menarik dan harga sangat terjangkau.

Memudahkan pengguna pemula dalam menentukan pilihan, berikut akan dibahas kelebihan dan kekurangan Nokia G20, Nokia C31 dan Nokia 5.3.

BACA JUGA:4 HP Nokia Terbaru 2024 yang Beredar di Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasinya!

BACA JUGA:Nokia E10 Pro, Smartphone Spek Canggih dengan Harga Terjangkau

Untuk diketahui Nokia merupakan merek handphone yang pernah berjaya bahkan jauh sebelum hadirnya Samsung, Xiaomi dan iPhone di tanah air.

Berkat pengalaman selama puluhan tahun, Nokia sangat tahu apa yang dibutuhkan pengguna dari sebuah smartphone.

Perbandingan Nokia G20, Nokia C31 dan Nokia 5.3

NOKIA G20


HP Android terbaru Nokia G20 yang cocok untuk pengguna pemula.--dok :sumeks.co

Nokia G20 adalah HP Android terbaru yang mempunyai banyak fitur menarik. Di antaranya kamera ini memiliki layar yang lebih luas dan kamera resolusi tinggi.

BACA JUGA:Nokia X700 Pro Baru Mirip iPhone, Hp Murah yang Punya Desain Ciamik dan Spek Gahar

BACA JUGA:Nokia XR21, Performa Tangguh dengan Ditenagai Chipset Qualcomm Snapdragon 695 dan RAM 6GB

Layar HP Nokia G20 berukuran 6.5 inci dengan resolusi HD+.

Kategori :