Kemudian jika layar memiliki garansi, itu bisa menjadi pertimbangan tambahan untuk membeli hp bekas tersebut.
BACA JUGA:Anti Mager! 8 Tips Meningkatkan Produktivitas Saat Akhir Pekan
2. Kelengkapan Barang yang Tersedia
Sebelum memutuskan pembelian pastikan kamu tahu kelengkapan barang yang ada di HP second seperti charger dan sebagainya.
Kemudian pastikan segel HP masih utuh, rusak atau tidaknya menandakan bahwa ponsel dalam kondisi prima dan belum menerima service tidak resmi di beberapa counter.
Jika semuanya lengkap terutama pada charger, maka hp bekas tersebut bisa dibeli dan tidak perlu lagi mencari kelengkapannya.
BACA JUGA:4 Tips Jadikan Rumah Mungil Anti Sumpek, Bikin Suasana Makin Fresh dan Keluarga Betah
BACA JUGA:5 Tips Bikin Kamar Sempit Berasa Lebih Lega, Solusi Paling Tepat Buat Kamar Berukuran Mungil
3. Harga Pasaran
Dalam hal ini, harga dari barang second sewajarnya berada di harga pasaran atau ritel, namun menyesuaikan dengan pasar smartphone bekas.
Pastikan harganya masih dalam angka wajar dan tidak terlalu anjlok kecuali hp tersebut sudah sangat jadul.
Jangan termakan harga murah namun mendapatkan hp bekas yang performanya sudah tidak prima lagi untuk digunakan.
BACA JUGA:Tips Bikin Konsep Rumah Minimalis Japandi Scandinavian Agar Tetap Nyaman Saat Ditempati
BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Bekas Berkualitas Performa Terbaik yang Masih Layak Dipakai di Tahun 2024
4. Pengecekan Menyeluruh