Netizen Usul Spot Kayu Mati Kawah Ijen Dipasangi Pagar Supaya Aman, Ada yang Keberatan: ‘Tidak Estetik Lagi’

Rabu 24-04-2024,05:38 WIB
Reporter : Julheri
Editor : Julheri

BACA JUGA:Kawah Tekurep dalam Rangkaian Kegiatan Haul dan Ziarah Kubro 2024, Hari Ketiga Dibanjiri Ribuan Peziarah 

BACA JUGA:Jejak Kejayaan Islam Kawah Tekurep Palembang, Hingga Jadi Destinasi Wisata Religi Ziarah Kubro 2024

“Aku yang rumahnya dibawah Ijen belum pernah sekalipun main kesana,” kementar pemilik akun @Shazylia Diska di kolom komentar @kawahijenindonesia.

Suamiku wong bwi, malah sampe anak 5 belum pernah k tempat2 rekreasi d bwi, karena paling g bisa liat org banyak auto mumet migran,” akun @LimoSijiSiji.

Saat kejadian, korban turis yang jauh itu sedangberfoto di pinggir jurang Kawah Ijen.

Seorang saksi yang juga pemandu wisata korban selama di Kawah Ijeng, Guswanto, menceritakan kronologi kejadiannya. 

BACA JUGA:Kawah Tekurep dalam Rangkaian Kegiatan Haul dan Ziarah Kubro 2024, Hari Ketiga Dibanjiri Ribuan Peziarah 

BACA JUGA:Jejak Kejayaan Islam Kawah Tekurep Palembang, Hingga Jadi Destinasi Wisata Religi Ziarah Kubro 2024 

Ketika itu HL berdiri di spot foto pohon kering di puncak Ijen. Tiba-tiba, Guswanto melihat HL terjungkal, kemudian jatuh ke jurang.

"Yang foto saya dan suaminya," ucap Guswanto, 

Korban sempat berfoto dengan jarak sekitar 2 sampai 3 meter dari bibir kawah. 

Tapi HL malah mundur untuk mendekat ke objek kayu di belakangnya. 

BACA JUGA:Kawah Tekurep dalam Rangkaian Kegiatan Haul dan Ziarah Kubro 2024, Hari Ketiga Dibanjiri Ribuan Peziarah 

BACA JUGA:Jejak Kejayaan Islam Kawah Tekurep Palembang, Hingga Jadi Destinasi Wisata Religi Ziarah Kubro 2024 

Ketika berjalan mundur, kaki korban keserimpet rok panjang yang ia pakai sendiri. 

Akibatnya korban terguling ke belakang dan jatuh ke jurang.

Kategori :