Hape Mahal Samsung Galaxy S24 dan Xiaomi 14: Spek Kenceng, Harga Bikin Nangis!

Selasa 23-04-2024,15:19 WIB
Reporter : Indra Rikardo
Editor : Wiwik

SUMEKS.CO - Samsung Galaxy S24 dan Xiaomi 14 menjadi dua primadona baru di kalangan smartphone flagship. Diluncurkan dengan spesifikasi kenceng dan gahar, kedua hape ini mampu memanjakan penggunanya dengan performa tangguh dan fitur canggih.

Namun, di balik kecanggihannya, harga kedua hape mahal ini membuat dompet menjerit. Dibanderol dengan harga belasan juta rupiah, Galaxy S24 dan Xiaomi 14 menjadi pilihan yang mahal bagi banyak orang.

Xiaomi yang belum lama ini merilis smartphone terbaru mereka di Indonesia, yakni Xiaomi 14 dengan harga di angka Rp11,5 jutaan. Tidak beda jauh dengan pesaingnya yang rilis berdekatan, Samsung Galaxy S24 dibanderol dengan harga Rp11,9 juta.

Jika melihat harga dari kedua smartphone flagship ini, Samsung Galaxy S24 dan Xiaomi 14 menjadi penantang serius hape mahal di kelas atas.

BACA JUGA:Pilih Mana yang Sreg, Smartphone Gaming Infinix Note 30 vs Itel RS4 Harga Rp2 Jutaan, Selisih Tipis Aja!

BACA JUGA:Update Harga Terbaru Asus Zenfone 10 Smartphone dengan Desain Bodi Minimalis dan Nyaman Digenggam

Dengan membandingkan berbagai sektor, mulai dari perbedaan performa mesin, desain, kamera, baterai, hingga fitur-fitur yang ditawarkan.

Tentu sangat layak untuk mencari tahu mana yang terbaik antara Samsung Galaxy S24 dan Xiaomi 14. Namun perlu disadari, dengan segala macam kelebihan, dipastikan harganya bisa bikin menangis.

Intip ketangguhan smartphone flagship terbaik di tahun 2024 antara Samsung Galaxy S24 dan Xiaomi 14, simak ulasannya berikut ini.

1. Tampilan Desain dan Fitur-Fitur yang Ditawarkan


Samsung Galaxy A24 pilihan terbaik smartphone Flagship--dok:Sumeks.co

Jika bicara soal penampilan, keduanya smartphone ini benar-benar terlihat premium, baik ketika dilihat dari depan, belakang, atau saat dipegang. 

BACA JUGA:Performa Tangguh Asus Zenfone 10 dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 2, Smartphone Kecil Cabe Rawit

BACA JUGA:3 Smartphone Vivo Punya Layar Beresolusi 2K, Kualitas Gambar Dijamin Tajam dan Akurat

Hal ini karena mereka berdua sudah menggunakan bodi kaca pada bagian belakang dan aluminium pada bagian sisi samping. 

Kategori :