Mudik Tanpa Mabuk? Ini 6 Tips Ampuhnya!

Jumat 29-03-2024,14:44 WIB
Reporter : Niskiah
Editor : Rahmat

Jika memungkinkan, cobalah untuk tidur di kendaraan selama perjalanan.

6. Konsumsi Obat Antimabuk

Jika Anda memiliki riwayat mabuk perjalanan, konsumsi obat antimabuk 30 menit sebelum perjalanan. Obat antimabuk dapat membantu meredakan gejala mabuk perjalanan, seperti mual, muntah, dan pusing.

BACA JUGA:Subhanallah! Ternyata Segini Gaji yang Diberikan Pemerintah Arab Saudi untuk Imam di Masjidil Haram

BACA JUGA:111 Bintara Polda Sumsel Lulus Terpilih Calon Perwira SIP Angkatan 53, Begini Pesan Karo SDM

Nah, itulah beberapa tips ampuh yang bisa diterapkan saat perjalanan mudik Lebaran Idulfitri nanti ke kampung halaman agar perjalanan mudik menjadi nyaman.

Semoga tips-tips ini bermanfaat untuk mengatasi mabuk perjalanan saat mudik Lebaran Idulfitri. Selamat mudik!

Kategori :