Harga Rp2 jutaan, Mengulik Kelebihan dan Kekurangan Infinix Note 40, Intip Sebelum Membeli?

Jumat 29-03-2024,02:18 WIB
Reporter : Indra Rikardo
Editor : Zeri

Meskipun memiliki inovasi yang unik, Infinix Note 40 memiliki sejumlah hal yang mesti diperhatikan. sebagai berikut ini.

1. Kamera Ultra-wide

Kendati kualitas kamera sangat bagus, Infinix Note 40 tidak dibekali kamera ultra-wide. 

BACA JUGA:Galaxy Z Fold 5 VS iPhone 15 Pro Max, Duel Fitur Canggih Smartphone Flagship Seharga Honda Stylo 160

BACA JUGA:Smartphone Mid-Range Rp 6 Jutaan, Samsung A55 5G vs Vivo V30 5G, Mana Lebih Worth It?

Sensor ini semestinya ada untuk HP kelas harga Rp2 jutaan ke atas.

Kamera ultra-wide memiliki bidang pandang yang lebih luas sehingga cocok untuk memotret pemandangan. 

Keberadaan kamera ultra-wide ditandai dengan munculnya opsi zoom 0,5x atau 0,6x.

2. Port Audio 3.5 mm


Infinix Note 40 Series--dok:Sumeks.co

Untuk lebih menyukai earphone kabel dibandingkan TWS, absennya fitur 3.5 mm adalah sebuah masalah besar. 

BACA JUGA:Rekomendasi Smartphone Xiaomi yang Cocok untuk Lebaran Idul Fitri 2024, Harga Mulai Rp 2 Jutaan

BACA JUGA:Hape Anti Goyang dan Stabil, Beli Smartphone Xiomi yang Ada Fitur OIS, Boleh Dicoba!

Menurut pengalaman saya, fitur 3.5 mm hanya dihilangkan pada ponsel kelas flagship atau menengah ke atas.

Ini menjadi satu dari segelintir kasus di mana HP seharga Rp2 jutaan mesti melakukan cost cutting dengan cara menghilangkan port audio. 

Selain itu, slot microSD juga dihilangkan. Pengguna tidak dapat perluas penyimpanan dengan cara apa pun, kecuali via cloud.

Kategori :