Somethinc Vita Propolis Hydra Power Mist, produk ini merupakan face mist ultra fine yang bebas alkohol. Produk ini mengandung Superfood Bee Glow Power dan Smart Oil Balancer Technology.
Face mist ini dapat menenangkan kulit, terutama jika kamu memiliki kulit yang sensitif atau merah-merah.
BACA JUGA:Bedah Semua Jenis Micellar Water Wardah, Mana yang Paling Sesuai dengan Skin Typemu?
Produk ini memiliki kandungan Korean Propolis yang kaya nutrisi memberikan asupan penting untuk kulit, dengan Japanese Rice yang menyeimbangkan kadar air dan sebum di kulit.
Serta Beet Extract yang menghidrasi hingga ke dalam lapisan kulit, face mist ini menjaga kulit tetap lembab sepanjang hari.
Formulanya dirancang untuk membuat kulit lebih sehat, cerah merata, dan segar, face mist ini cocok untuk kamu yang ingin kulit terhidrasi, cerah, dan glowing sepanjang hari.
3. Emina Aloevera Face Mist
BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Eye Cream, Bebas Mata Panda Dalam Sekali Oles
Emina Aloe Vera Face Mist adalah produk perawatan kulit yang mengandung ekstrak aloe vera.
Face mist ini dilengkapi dengan Aloe Barbadensis Leaf Extract, serta ekstrak aloe vera yang berfungsi untuk menghidrasi kulit.
Face mist inipun memiliki kandungan Glycerin, yakni bahan yang identik dengan kulit dan berperan sebagai pelembap.
Bahan inilah yang dapat menenangkan kulit, face mist ini memberikan kelembapan pada kulit sepanjang hari, dengan kandungan ekstrak aloe vera dan allantoin sehingga dapat membantu menenangkan kulit, penggunaan face mist ini memberikan sensasi sejuk pada wajah.