5 Tips Make Up Flawless dan Tahan Lama, Rahasia Tampil Memukau dan Elegan saat Lebaran

Jumat 22-03-2024,16:28 WIB
Reporter : Septi Riani
Editor : Hetty

Primer membantu menyiapkan wajah sebelum menggunakan banyak produk makeup, dengan primer, riasan lebih mudah menempel dan menyatu di kulit,

BACA JUGA:5 Rekomendasi Base Make up untuk Mendapatkan Hasil Natural Terbaik

BACA JUGA:Riasan Jadi Berantakan? Ini 4 Kesalahan Tata Cara Make Up yang Harus Dihindari

sehingga hasil makeup seperti foundation, concealer, bedak, dan blush akan lebih merata dan tahan lama, penggunakan primer menjadi salah satu kunci agar make up bisa tahan lama.

3. Memilih Foundation yang Tepat

Foundation merupakan salah satu produk makeup complexion yang berfungsi untuk menyamarkan noda dan ketidaksempurnaan pada wajah, sehingga kulit tampak lebih mulus. 

Tetapi, perlu diketahui bahwa tidak semua foundation memberikan hasil makeup yang optimal, oleh karena itu pilihlah jenis foundation yang sesuai dengan kebutuhan serta tone kulit agar sesuai.

BACA JUGA:5 Tips Perawatan Alami dan Halal Ala Istri Rasulullah SAW, Dijamin Lebaran Auto Glowing

BACA JUGA:Tren Hijab untuk Lebaran 2024 Paling Favorit , Bikin Tampil Makin Anggun dan Memukau

Foundation yang cocok dengan jenis kulit dan warna kulit akan memberikan hasil yang lebih tahan lama, jadi pastikan foundation memiliki daya coverage yang sesuai dengan kebutuhan kulit wajah, ya!

4. Gunakan Cushion Make Up

Cushion makeup merupakan salah satu produk base makeup yang berbentuk pad atau spons yang terdapat dalam wadah compact. 

Biasanya, produk cushion ini memiliki kandungan foundation cair yang memiliki tekstur ringan dan memberikan hasil akhir yang dewy atau membuat wajah tampak glowing.

BACA JUGA:Tips Mudik Lebaran Asik: 5 Rekomendasi Obat untuk Mengatasi Mabuk Perjalanan yang Tersedia di Apotek

BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Eye Cream, Bebas Mata Panda Dalam Sekali Oles

5. Set make up dengan baik

Kategori :